POPULISM.ID, BONTANG – Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Disdamkartan) Bontang menangkap buaya muara berukuran panjang 3 meter, di Jalan RE Martadinata, RT 7, Lok Tuan, Selasa (31/10/2023), sekira pukul 23.50, malam. Kepala Disdamkartan Bontang Amiluddin mengatakan, informasi tentang keberadaan buaya ini diketahui ...

Seorang anak berusia 10 tahun berinisal J di Kelurahan Lok Tuan, diterkam buaya saat berenang di bawah kolong rumahnya pada Rabu sore (11/10/2023). Peristiwa itu terjadi di Kampung Selambai, RT 05. ...

Kelurahan Lok Tuan kembali terpilih menjadi Kampung Tangguh Anti Narkoba untuk tiga kalinya secara berturut-turut sejak dari 2021. ...

Rumah dua lantai di Jalan Kapal Selam RT 19, Kelurahan Lok Tuan, nyaris terbakar habis. Senin 31 Juli 2023, sekira pukul 08.10 pagi. ...

Seorang warga Lok Tuan kembali terjaring operasi pemberantasan narkoba pada Sabtu, 29 Juli 2023, sekira pukul 02.30. 6 poket sabu seberat hampir 6 gram yang dikemas siap jual, beserta satu timbangan digital diamankan polisi sebagai barang bukti. ...

Pemerintah Kota Bontang akan mengandeng perusahaan untuk perbaikan rumah warga Kampung Selambai, Kelurahan Lok Tuan, yang rusak akibat sapuan angin puting beliung yang terjadi, dini hari kemarin ...

Hujan disertai angin kencang menerjang pemukiman warga di Kampung Selambai, Kelurahan Lok Tuan, dini hari tadi, Sabtu, 8 Juli 2023. 5 rumah dan 1 kapal dilaporkan rusak. ...

Seorang pria yang diduga pengedar sabu berinisial FR (26) berhasil diringkus Jajaran Satreskrim Polsek Bontang Utara, di Jalan Slamet Riyadi, Kelurahan Lok Tuan, pada Senin malam (29/5/2023) ...

Seorang pengendara motor tewas setelah menabrak mobil parkir di Jalan RE Martadinata, Kelurahan Lok Tuan, Senin (6/3/2023) sekira pukul 23.30 WITA. ...

Pengedar berinisial J berhasil diamankan tim Satresnarkoba Polres Bontang, pada Kamis (2/3/2023) sore, di Jalan Brigjen Katamso tepatnya di depan May Bank. ...