Bontang — Unit II Satresnarkoba Polres Bontang mengungkap peredaran narkotika jenis sabu, dari seorang pria berinisial AR (33), di Indekos, Jalan Denpasar 6, Nomor 27, RT 06, Gunung Telihan, Bontang Barat, Selasa (29/4), sekira pukul 16.00 Wita. Tersangka AR merupakan ...
Bontang – Perkara dugaan investasi ilegal dan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) memasuki babak baru, dengan digelarnya sidang perdana, di Pengadilan Negeri Bontang, Selasa (29/4/2025). Sidang perdana beragendakan pembacaan surat dakwaan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU), sebagaimana diatur dalam Kitab ...
Bontang – Penutupan tambang pasir atau galian C di Kelurahan Kanaan, Kecamatan Bontang Barat sejak dua minggu lalu, memicu gelombang pengangguran di kalangan sopir angkutan material. Sebanyak 430 sopir yang tergabung dalam Persatuan Leveransir Bahan Bangunan (PLBB) kini terpukul pendapatannya ...
Bontang — Dalam upaya meningkatkan kualitas literasi dan numerasi, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Bontang bakal meluncurkan Program Bimbingan Belajar (Bimbel) gratis bagi pelajar, di berbagai tingkat pendidikan. Diklaim, Bimbel sebagai bentuk dukungan terhadap program Wajib Belajar (Wajar) yang dilaksanakan oleh seluruh ...
Bontang – Hari Kartini bukan sekadar seremoni tahunan yang dirayakan dengan kebaya dan upacara formalitas, Senin (21/4/2025). Sarinah Gerakan Mahasiswa Nasioanal Indonesia (GMNI) Rossa Tri Rahmawati Bahri mengatakan, Hari Kartini adalah momen reflektif yang harus dimaknai secara lebih mendalam sebagai ...
Juwita, wartawati muda asal Banjarbaru, ditemukan tewas pada Maret 2025. Awalnya diduga kecelakaan, namun penyelidikan mengarah pada dugaan pembunuhan berencana oleh prajurit TNI AL. Banjarbaru – Misteri kematian Juwita, seorang wartawati yang sebelumnya diduga meninggal akibat kecelakaan tunggal, memasuki babak ...
Bontang – Hadir memberikan manfaat dan keberkahan bagi masyarakat jelang Idul Fitri 1446 Hijriah, PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) kembali menggelar program mudik gratis bagi masyarakat, bertajuk “Mudik Asyik Bersama BUMN 2025”. Program ini dilaksanakan serentak oleh seluruh perusahaan ...
BONTANG – Krisis keuangan yang melanda PT Laut Bontang Bersinar (LBB) dalam tiga tahun terakhir, berujung pada pencopotan Direktur Utama Muhammad Lien Sikin. Era kepemimpinan Lien Sikin -sapaan akrabnya- resmi diberhentikan melalui surat resmi yang diterbitkan oleh induk usaha, yakni ...
Bontang – Sejalan dengan target pemerintah untuk mencapai swasembada pangan, dan juga arahan Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) menegaskan komitmennya dalam mendukung ketahanan pangan nasional. Komitmen tersebut salah satunya terlihat dari capaian produksi ...
Bontang – Wakil Wali Kota Bontang Agus Haris meminta kepada perusahaan yang ada di Bontang secepatnya membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada karyawan. Dikatakan AH, sapaannya, pembayaran THR sudah diatur oleh negara. Untuk itu, semua perusahaan harus mematuhinya. Pemkot Bontang akan ...