Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Bontang melakukan tes urine dadakan di Kelurahan Lok Tuan. Senin pagi, 8 Mei 2023. Dua orang tenaga honorer dinyatakan positif sabu.
Polisi menemukan 3 pegawai honorer Kota Bontang positif menggunakan Methamphetamine dan Amphetamine. Kandungan tersebut masuk dalam narkotika jenis sabu.
2.234 tenaga honorer Kota Bontang diwajibkan mengikuti tes urine sebagai syarat perpanjangan kontrak kerja.










