Polres Bontang menggelar Operasi Ketupat Mahakam selama 12 hari pada periode Idulfitri tahun ini, dimulai pada 28 April-9 Mei 2022, dengan melibatkan 200 personel gabungan. ...