Kalimantan Timur

Belum genap sepekan Ramadan, aksi balap liar mulai marak di beberapa ruas jalan protokol Kota Bontang. Polisi pun resah dengan aktivitas kebut-kebutan itu.

Meningkatnya kasus kriminalitas di sepanjang jalan menuju Kelurahan Bontang Lestari, terutama pada malam hari, mendorong anggota DPRD Bontang, Faisal, untuk menyerukan langkah cepat dari pemerintah dan aparat kepolisian.

POPULISM.ID, Bontang – Sat Intelkam Polres Bontang memastikan pelaksanaan penyelenggaraan tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 berjalan dengan aman. PS Kanit 1 Sat Intelkam Polres Bontang Aipda Hamka menuturkan, dari pantauan petugas, tim dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bontang telah melaksanakan pembentukan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK).betovis Hal itu telah berdasarkan keputusan dari KPU RI Nomor 476/2024. Tentang Tahapan Pembentukan PPK, ...

Populism.id, Bontang — Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Bontang telah mengeluarkan imbauan tentang pelaksanaan masa tenang, pada Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bontang 2024, selama tiga hari, mulai Senin-Rabu (24-26/11). Pelaksanaan masa tenang kampanye Pilkada 2024 telah diatur melalui Peraturan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Nomor 2/2024 tentang Tahapan dan Jadwal Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan ...